Bongkar Eks PT Nansari,Seorang Pekerja Di Timpah Runtuhan Banguan Yang Roboh,3 Korban Dan Yang Satu Meninggal Dunia Di Tempat

Avatar

- Penulis

Kamis, 1 Februari 2024 - 09:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemayungnews.idJAMBI – Eks PT Nansari dilakukan pembongkaran, nahas dalam pembongkaran ini terjadi insiden sehingga menyebabkan satu orang pekerja meninggal dunia.

Pantauan dilapangan, Eks PT Nansari sudah lama kosong, terlihat belasan pekerja tengah dimintai keterangan oleh anggota Kepolisian dari Polsek Jambi Luar Kota.

Di lokasi ini, terlihat 4 Unit Alat berat berbagai jenis dan 2 mobil tronton yang berisi besi bekas bongkaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari keterangan saksi di lapangan Bayu mengatakan, korban yang meninggal dunia bernama yuyeng. Sementara adiknya mengalami luka-luka.
“Yang luka 2 orang, adek korban sama satu lagi temannya,” ujar Bayu.

Saat ditanya kronologis kejadian, Bayu menjelaskan, ada 7 orang yang bekerja membongkar bagian atap seng. Mereka tidak menyangka Pondasi yang terbuat dari besi tersebut bakal ambruk.

“Mereka lagi bongkar sengnya di atas, tak lam kemudian tiba tiba ada bunyi kretek (retakan besi), tapi mereka tidak yakin besi tersebut akan patah. Mereka terus saja bekerja, tak tau nya langsung ambruk, saya pun langsung menjerit minta pertolongan,” terang Bayu.

Sementara itu Kanit Reskrim Polsek Iptu Apardin menyampaikan, korban saat ini telah dibawa ke rumah sakit Abdul Mantap Kota Jambi.

“Korban rencana akan dibawa ke Sumatera Utara,” ujarnya.

Baca Juga  Sepuluh Ribu Masa Aksi Damai Bersama PJ Bupati, Tebo Peduli Palestina (TTP)

Berita Terkait

Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional
Dipimpin Kapolri, Irjen Pol Krisno H Siregar Resmi Jabat Kapolda Jambi, Irjen Pol Rusdi Jabat Kapolda Sulsel 
Tak Hanya Kapolda, Wakapolda Jambi, Dirlantas, Kabid Propam, Dirbinmas, Dansat Brimob dan Kapolres Tebo Dimutasi
BREAKING NEWS : Irjen Pol Krisno H Siregar Gantikan Irjen Pol Rusdi Hartono sebagai Kapolda Jambi, Ini Profilnya
Saat Bulan Ramadhan, 8 Orang Tersangka Penyalahgunaan Narkoba Ditangkap dalam Operasi Pekat di Jambi
Bincang Hulu Migas PHR Zona 1 dan Media Jambi, Bahas Upaya Tingkatkan Produksi hingga Praktik Bisnis yang Berkelanjutan
Harga Daging Ayam dan Sapi Relatif Stabil, Satgas Pangan Polda Jambi Pastikan Stok di Pasar Tradisional 
Bhayangkari Polairud Polda Jambi Bagikan Takjil kepada Masyarakat Nelayan dan Penambang Ketek di Kota Jambi
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:52 WIB

Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:19 WIB

Dipimpin Kapolri, Irjen Pol Krisno H Siregar Resmi Jabat Kapolda Jambi, Irjen Pol Rusdi Jabat Kapolda Sulsel 

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:24 WIB

Tak Hanya Kapolda, Wakapolda Jambi, Dirlantas, Kabid Propam, Dirbinmas, Dansat Brimob dan Kapolres Tebo Dimutasi

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:04 WIB

Saat Bulan Ramadhan, 8 Orang Tersangka Penyalahgunaan Narkoba Ditangkap dalam Operasi Pekat di Jambi

Senin, 10 Maret 2025 - 16:53 WIB

Bincang Hulu Migas PHR Zona 1 dan Media Jambi, Bahas Upaya Tingkatkan Produksi hingga Praktik Bisnis yang Berkelanjutan

Minggu, 9 Maret 2025 - 13:36 WIB

Harga Daging Ayam dan Sapi Relatif Stabil, Satgas Pangan Polda Jambi Pastikan Stok di Pasar Tradisional 

Jumat, 7 Maret 2025 - 20:12 WIB

Bhayangkari Polairud Polda Jambi Bagikan Takjil kepada Masyarakat Nelayan dan Penambang Ketek di Kota Jambi

Jumat, 7 Maret 2025 - 10:49 WIB

Harga Minyak Kita di PT Intan Permata Bersaudara Sesuai HET, Satgas Pangan Polda Jambi Pastikan Stok Cukup selama Ramadhan 

Berita Terbaru

Uncategorized

Polres Kerinci Sigap Bantu Warga Terdampak Banjir di Kerinci

Kamis, 13 Mar 2025 - 09:11 WIB