Kapolda Bersama Gubernur Jambi Hadiri Opening Ceremony IOF EXPO Jambi Lalu Lintas Bhayangkara Ke-68

Avatar

- Penulis

Sabtu, 14 Oktober 2023 - 11:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemayungnews.idJAMBI – Kapolda Jambi hadiri kegiatan Opening Ceremony IOF EXPO Jambi Lalu Lintas Bhayangkara Ke-68 Tahun 2023 pada Sabtu, (14/10/2023).

Hadir juga pada kegiatan tersebut Gubernur Jambi H. Al Haris, Ketua IOF Pengda Prov Jambi Irjen Pol (Purn) Bambang Suparsono, Kasi Ter Kasrem 042/Gapu Kolonel Kav Andrian Wahyu Dwi Atmoko, PJU Polda Jambi, Dandim 0415/Jambi Letkol Arm Eko Pristiono, Kapolres Muaro Jambi AKBP Muharman Arta, Pj. Bupati Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah.

Pada rangkaian acara tersebut juga disediakan Expo IOF, yang berisi pameran kendaraan Anggota IOF serta memorabilia kegiatan IOF.

Kemudian dilaksanakan juga Kegiatan Sosial dan Bansos, akan dilaksanakan donor darah dan tebus murah sembako serta panggung Apresiasi dan Hiburan Akan diisi oleh performer musisi lintas generasi.

Dalam sambutannya pada acara tersebut, Kapolda Jambi menyebutkan bahwa kegiatan IOF EXPO tahun 2023 akan berlangsung selama 2 (dua) hari.

” Event otomotif ini selain olahraga, hiburannya dapat dirasakan juga berdampak baik bagi masyarakat disini, bagi instansi terkait, baik Polda dan juga Pemprov. ” Ucap Kapolda Jambi.

Dikatakan Kapolda Jambi, kegiatan ini juga dilaksanakan bersama-sama untuk menjaga silaturahmi serta pada event ini juga diselenggarakan tanam pohon bersama sebagai upaya untuk melestarikan lingkungan.

” Semoga kegiatan olah raga seperti ini dapat bermanfaat bagi masyarakat sekitar, kegiatan dilaksanakan bersama-sama untuk menjaga silaturahmi, dan menjadi ajang Pariwisata bagi Kab. Muaro Jambi. ” Tutup Jenderal Bintang Dua tersebut.( Tim )

Baca Juga  Transparansi dan Akuntabilitas, Kodim 0415/Jambi Gelar Audit Internal Koperasi di Satuan

Berita Terkait

Histeris Dokter Gigi di Muaro Jambi Saat Pertahankan Anaknya Yang Akan diambil Suami
Terkait Angkutan Batu Bara, Pemerintah Fokus Kedepankan Jalur Khusus dan Jalur Sungai
Terkait Berita Jalan Rusak Kades Pulau Betung Panggil Perwakilan Dikedua Desa Untuk Berdiskusi
Jalan Pemda Di Desa Pulau Betung Hancur Lebur, Ketegasan Kades Dipertanyakan
Pembukaan Santri Bagi Warga Binaan dalam Rangka Meningkatkan Pembinaan Kepribadian
Berikan Ilmu Pengetahuan dan Siap Kembali ke Masyarakat, Lapas Kelas IIB Tebo Gelar Belajar Paket B dan C
JALIN SINERGITAS, DIRPOLAIRUD POLDA JAMBI SAMBUT KEDATANGAN DANLANAL PALEMBANG
Berikan Piagam, DPC Granat Apresiasi Polres Tanjab Barat ungkap Kasus Narkoba
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Januari 2025 - 11:48 WIB

Histeris Dokter Gigi di Muaro Jambi Saat Pertahankan Anaknya Yang Akan diambil Suami

Sabtu, 18 Januari 2025 - 08:48 WIB

Terkait Angkutan Batu Bara, Pemerintah Fokus Kedepankan Jalur Khusus dan Jalur Sungai

Kamis, 16 Januari 2025 - 14:39 WIB

Terkait Berita Jalan Rusak Kades Pulau Betung Panggil Perwakilan Dikedua Desa Untuk Berdiskusi

Rabu, 15 Januari 2025 - 13:11 WIB

Pembukaan Santri Bagi Warga Binaan dalam Rangka Meningkatkan Pembinaan Kepribadian

Kamis, 9 Januari 2025 - 17:32 WIB

Berikan Ilmu Pengetahuan dan Siap Kembali ke Masyarakat, Lapas Kelas IIB Tebo Gelar Belajar Paket B dan C

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:47 WIB

JALIN SINERGITAS, DIRPOLAIRUD POLDA JAMBI SAMBUT KEDATANGAN DANLANAL PALEMBANG

Rabu, 8 Januari 2025 - 20:34 WIB

Berikan Piagam, DPC Granat Apresiasi Polres Tanjab Barat ungkap Kasus Narkoba

Senin, 30 Desember 2024 - 18:49 WIB

BERLAKUKAN DISKON TARIF HINGGA OPERASI SIMPATIK, HUTAMA KARYA AJAK MASYARAKAT LIBUR SERU NATARU VIA TRANS SUMATERA

Berita Terbaru