Pantau Langsung Arus Lalulintas dan Cek Pos Pam Jalur Kerinci-Jambi, Dirlantas Polda Jambi: Cukup Padat dan Terkendali

Avatar

- Penulis

Minggu, 14 April 2024 - 19:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemayungnews.idKERINCI – Direktur Lalu Lintas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi memantau langsung situasi terkini pasca Idul Fitri 1445 H arus lalu lintas di jalan lintas Barat dari Kerinci hingga Kota Jambi, Sabtu (13/4/24).

Selain memantau arus lalu lintas, Dir Lantas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi turut menyambangi beberapa pos pengamanan dan pos pelayanan baik di Kabupaten Kerinci, Kabupaten Merangin serta Sarolangun.

Disampaikan Dir Lantas Kombes Pol Dhafi bahwa dari pantauan situasi di Kabupaten Kerinci cukup ramai, yang mana arus lalu lintas cukup padat namun masih terkendali.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Kita juga mengecek personil yang disiagakan di tiap-tiap pos pengamanan dan pos pelayanan serta lokasi wisata, ” ungkapnya.

Selain itu juga kita juga atensi di pos pam untuk memantau jalur balik arah Sumatera Selatan bagi kendaraan sumbu tiga ke atas (Truk tronton) untuk tidak melintas dahulu selama arus balik lebaran, tegas Kombes Pol Dhafi.

Ditambahkan Kombes Pol Dhafi, untuk prediksi arus balik nantinya akan mengalami lonjakan dan kepadatan arus lalu lintas pada H+5 hingga H+7 lebaran.

” Kita terus menghimbau kepada masyarakat khususnya yang akan melewati jalur lintas agar tetap berhati-hati dan pastikan kendaraan benar-benar siap serta di cek kelayakan kendaraan, ” himbaunya.

Tidak hanya itu saja, Dir Lantas Polda Jambi juga turut mengimbau kepada masyarakat yang mengemudi kendaraan jangan memaksakan diri jika mengantuk, segeralah beristirahat di Polsek terdekat, atau pos pelayanan mudik maupun di tes area seperti pom bensin, pungkasnya. (Viryzha)

Baca Juga  Instagram dan Facebook Down, Warganet Kompak 'Curhat' ke Twitter

Editor : Alamsyah

Berita Terkait

Ini Sosok Calon Wakil Gubernur Jambi Tahun 2024-2029 Letjen TNI Sudirman, S.H., M.H., M.M
Lokasi Seismik Petrochina Kebakar Di Duga Akibat kelaalaian 
Satreskrim Polresta Jambi Bekuk Empat Pelaku Perampokan Modus Pecahkan Kaca Mobil
Wujudkan Pilkada Serentak yang Sejuk, Aman, Damai dan Bermartabat, Kapolda Jambi Gelar Pertemuan dengan Insan Pers
Promosikan Judi Online di Instagram, Wanita Cantik Ini Ditangkap Tim Cyber Ditreskrimsus Polda Jambi
Berlangsung Meriah, Deklarasi Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Muaro Jambi Masnah Busro – Zulkifli dihadiri Ribuan Massa
Buka Lahan dengan Membakar, Polres Sarolangun Amankan Satu Pelaku
Perumdam Tirta Mayang Setor Dividen Rp 7,6 Miliar ke Pemkot Jambi
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 10:10 WIB

Ini Sosok Calon Wakil Gubernur Jambi Tahun 2024-2029 Letjen TNI Sudirman, S.H., M.H., M.M

Kamis, 5 September 2024 - 19:51 WIB

Lokasi Seismik Petrochina Kebakar Di Duga Akibat kelaalaian 

Kamis, 5 September 2024 - 19:17 WIB

Satreskrim Polresta Jambi Bekuk Empat Pelaku Perampokan Modus Pecahkan Kaca Mobil

Jumat, 30 Agustus 2024 - 21:07 WIB

Wujudkan Pilkada Serentak yang Sejuk, Aman, Damai dan Bermartabat, Kapolda Jambi Gelar Pertemuan dengan Insan Pers

Jumat, 30 Agustus 2024 - 20:56 WIB

Promosikan Judi Online di Instagram, Wanita Cantik Ini Ditangkap Tim Cyber Ditreskrimsus Polda Jambi

Rabu, 28 Agustus 2024 - 09:31 WIB

Buka Lahan dengan Membakar, Polres Sarolangun Amankan Satu Pelaku

Selasa, 27 Agustus 2024 - 16:37 WIB

Perumdam Tirta Mayang Setor Dividen Rp 7,6 Miliar ke Pemkot Jambi

Selasa, 27 Agustus 2024 - 16:34 WIB

Breaking News, Simpatisan dan Kader Golkar Kota Jambi Gelar Aksi Tolak Keputusan Rekom DPP Golkar

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Lokasi Seismik Petrochina Kebakar Di Duga Akibat kelaalaian 

Kamis, 5 Sep 2024 - 19:51 WIB