Golkar Mendominasi di pemilihan AKD DPRD Muaro Jambi

Avatar

- Penulis

Sabtu, 2 November 2024 - 09:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemayungnews.id – JAMBI – Anggota DPRD Muaro Jambi, Edison kembali terpilih sebagai Ketua BK (Badan Kehormatan) di DPRD Muaro Jambi, Sementara Ketua komisi II diduduki oleh M.Rido SE.

Tak hanya itu saja bahkan anggota DPRD dari fraksi Golkar lainnya juga menduduki jabatan dikomisi hingga di Bapemperda yakni Asikin SP dari dapil Kumpe Ilir dan Kumpe Ulu menduduki wakil ketuo komisi III, anggota DPRD Muaro jambi yang terbilang masih muda namun memiliki Kredibilitas yang tinggi yakni Andi Fitra SH berhasil menduduki posisi sekertaris komisi I serta Sartono, BE Ketua Fraksi Golkar muaro jambi yang sudah tidak asing lagi dikarenakan sudah 3 kali terpilih menjadi anggota DPRD Muaro jambi di amanahkan menjadi wakil Bapemperda.

Para Politisi dari Partai Golkar ini berhasil mengisi kursi pimpinan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) DPRD Muaro Jambi periode 2024-2029 melalui pemilihan yang berlangsung pada Jumat, 1 November 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sempat berlangsung alot, pemilihan Pimpinan AKD DPRD Muaro Jambi namun tetap berjalan lancar dan sesuai mekanisme yang ada. Pemilihan tersebut melalui voting tertentu.

Dalam Voting tertutup, 5 Anggota DPRD dari Fraksi Golkar mendapatkan Kepercayaan yang cukup tinggi.

Sementara itu, ditempat terpisah, ketua DPRD Golkar Muaro Jambi Ivan Wirata menyebutkan bahwa Golkar berjaya di pemilihan AKD DPRD Muaro Jambi.

“Alhamdulillah saya bangga sebagai Ketua DPD Partai Golkar atas pencapaian para anggota Fraksi Golkar. Ditempatkan di tempat – tempat yang strategis ini saya berharap para anggota Fraksi Golkar mampu menjalankan tugas dan amanah nya. Serta mampu membuat kebijakan-kebijakan yang betul-betul mementingkan Masyarakat karena kita adalah wakil rakyat, dan juga saya mengingatkan jangan melanggar Peraturan,” Ujar Ketua DPD partai golkar ini yang juga merupakan Wakil ketua DPRD Provinsi jambi.

Baca Juga  BPJN Jambi Targetkan Pekerjaan Jalan Nasional Selesai 10 Hari

Di Lain tempat, Anggota DPRD Muaro Jambi dapil Bahar-Mestong Sartono berharap proses pemilihan yang telah berlangsung demokratis tersebut diterima semua pihak. Termasuk pihak yang kalah bersaing dalam pemilihan.

“Kita Harapakan semua dapat menjalankan Fungsi kelembagaan, Fungsi legislasi, Fungsi penganggaran, Fungsi pengawasan dengan9{ baik dan bersama-sama membangun Muaro Jambi dengan kebijakan- kebijakan,” terangnya.

Editor : Alamsyah

Berita Terkait

Cek Volume Minyak Kita Kemasan Botol maupun Pouch di Pabrik, Dirreskrimsus Polda Jambi : Ukuran sesuai Isi
Polres Kerinci Sigap Bantu Warga Terdampak Banjir di Kerinci
Tingkatkan Pengawasan, Ditreskrimsus Polda Jambi Bersama Pertamina Cek SPBU, Pastikan Sesuai Standar
Lakukan Kecurangan dengan Gunakan Banyak Barcode di SPBU, Ditreskrimsus Polda Jambi Amankan Sopir Truk 
Ketua Bhayangkari Cabang Kerinci dan Pengurus Bagikan Takjil kepada Masyarakat Kerinci
Kapolres Kerinci dan Jajaran Bagikan Takjil Kepada Masyarakat di Jalan
Bersama Tim ESDM, Lingkungan Hidup, Ditreskrimsus Polda Jambi Turun ke Lokasi Bekas Tambang Batu Bara di Koto Boyo
Pastikan BBM Aman Jelang Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:52 WIB

Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:19 WIB

Dipimpin Kapolri, Irjen Pol Krisno H Siregar Resmi Jabat Kapolda Jambi, Irjen Pol Rusdi Jabat Kapolda Sulsel 

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:24 WIB

Tak Hanya Kapolda, Wakapolda Jambi, Dirlantas, Kabid Propam, Dirbinmas, Dansat Brimob dan Kapolres Tebo Dimutasi

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:04 WIB

Saat Bulan Ramadhan, 8 Orang Tersangka Penyalahgunaan Narkoba Ditangkap dalam Operasi Pekat di Jambi

Senin, 10 Maret 2025 - 16:53 WIB

Bincang Hulu Migas PHR Zona 1 dan Media Jambi, Bahas Upaya Tingkatkan Produksi hingga Praktik Bisnis yang Berkelanjutan

Minggu, 9 Maret 2025 - 13:36 WIB

Harga Daging Ayam dan Sapi Relatif Stabil, Satgas Pangan Polda Jambi Pastikan Stok di Pasar Tradisional 

Jumat, 7 Maret 2025 - 20:12 WIB

Bhayangkari Polairud Polda Jambi Bagikan Takjil kepada Masyarakat Nelayan dan Penambang Ketek di Kota Jambi

Jumat, 7 Maret 2025 - 10:49 WIB

Harga Minyak Kita di PT Intan Permata Bersaudara Sesuai HET, Satgas Pangan Polda Jambi Pastikan Stok Cukup selama Ramadhan 

Berita Terbaru

Uncategorized

Polres Kerinci Sigap Bantu Warga Terdampak Banjir di Kerinci

Kamis, 13 Mar 2025 - 09:11 WIB