Jelang Hari Pers Nasional 2025, Ketua PWI Kota Jambi Serahkan Piagam dan Apresiasi ke Dirlantas Polda Jambi

Avatar

- Penulis

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemayungnews.id – JAMBI – Dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2025 yang jatuh pada tanggal 09 Februari mendatang, Ketua PWI Kota Jambi Irwansyah memberikan penghargaan kepada Direktur Lalu Lintas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi, S.I.K, M.Si, Rabu (05/2/2025).

 

Penghargaan tersebut diberikan sebagai bentuk sinergi antara Ditlantas Polda Jambi dan PWI Kota Jambi sebagai mitra kerja yang telah terjalin dengan baik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Selain itu penghargaan juga diberikan atas kerja keras dan pengabdian Dirlantas dalam menjaga kelancaran lalu lintas sebagai wujud nyata pelayanan terbaik kepada masyarakat.

 

Ketua PWI Kota Jambi Irwansyah mengatakan, komitmen Ditlantas Polda Jambi dalam mendukung kamtibselcar patut diapresiasi, yang mana selain memberikan penghargaan momentum HPN juga upaya mengatasi kemacetan akibat Batu Bara.

 

“ Semoga dengan apresiasi dan penghargaan yang kita berikan kepada Dirlantas Polda Jambi bisa terus meningkatkan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” ujarnya.

 

Tidak sampai di situ saja, Irwansyah menambahkan bahwa selama ini hubungan antara PWI Kota Jambi dan Ditlantas Polda Jambi juga erat yang mana sebagai narasumber sebuah pemberitaan Dirlantas tidak pernah alergi terhadap teman-teman media sehingga informasi yang disampaikan dijadikan sumber untuk pemberitaan.

 

“ Kita juga mengucapkan terima kasih kepada Kombes Pol Dhafi selaku Dirlantas atas dedikasi yang diberikan sehingga tidak menutup informasi kepada teman-teman Pers,” lanjutnya.

 

Irwansyah juga memohon doa, yang mana pada tanggal 06 hingga tanggal 09 Februari sebagai Puncak peringatan Hari Pers Nasional dayang akan diselenggarakan di Pekan Baru, PWI Kota Jambi turut mengirimkan delegasi untuk menyukseskan HPN 2025.

Baca Juga  Selama Januari hingga September tahun 2023 ini, Polres Tanjung Jabung Barat telah menangani puluhan kasus

 

Sementara itu, Dirlantas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi mengucapkan terima kasih atas dukungan dan apresiasi yang diberikan oleh PWI Kota Jambi dengan memberikan piagam penghargaan dan apresiasi.

 

“ Ini kita jadikan sebagai acuan agar kita dari Ditlantas Polda Jambi terus bekerja dengan memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” ungkapnya.

 

Selanjutnya, Kombes Pol Dhafi turut mengucapkan selamat Hari Pers Nasional tahun 2025. Semoga Pers kedepannya makin solid, Pers Mengawal Ketahanan Pangan Menuju Kemandirian Bangsa. (Vrz)

Editor : Alamsyah

Berita Terkait

Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional
Dipimpin Kapolri, Irjen Pol Krisno H Siregar Resmi Jabat Kapolda Jambi, Irjen Pol Rusdi Jabat Kapolda Sulsel 
Tak Hanya Kapolda, Wakapolda Jambi, Dirlantas, Kabid Propam, Dirbinmas, Dansat Brimob dan Kapolres Tebo Dimutasi
BREAKING NEWS : Irjen Pol Krisno H Siregar Gantikan Irjen Pol Rusdi Hartono sebagai Kapolda Jambi, Ini Profilnya
Saat Bulan Ramadhan, 8 Orang Tersangka Penyalahgunaan Narkoba Ditangkap dalam Operasi Pekat di Jambi
Bincang Hulu Migas PHR Zona 1 dan Media Jambi, Bahas Upaya Tingkatkan Produksi hingga Praktik Bisnis yang Berkelanjutan
Harga Daging Ayam dan Sapi Relatif Stabil, Satgas Pangan Polda Jambi Pastikan Stok di Pasar Tradisional 
Bhayangkari Polairud Polda Jambi Bagikan Takjil kepada Masyarakat Nelayan dan Penambang Ketek di Kota Jambi
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:52 WIB

Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:19 WIB

Dipimpin Kapolri, Irjen Pol Krisno H Siregar Resmi Jabat Kapolda Jambi, Irjen Pol Rusdi Jabat Kapolda Sulsel 

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:24 WIB

Tak Hanya Kapolda, Wakapolda Jambi, Dirlantas, Kabid Propam, Dirbinmas, Dansat Brimob dan Kapolres Tebo Dimutasi

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:04 WIB

Saat Bulan Ramadhan, 8 Orang Tersangka Penyalahgunaan Narkoba Ditangkap dalam Operasi Pekat di Jambi

Senin, 10 Maret 2025 - 16:53 WIB

Bincang Hulu Migas PHR Zona 1 dan Media Jambi, Bahas Upaya Tingkatkan Produksi hingga Praktik Bisnis yang Berkelanjutan

Minggu, 9 Maret 2025 - 13:36 WIB

Harga Daging Ayam dan Sapi Relatif Stabil, Satgas Pangan Polda Jambi Pastikan Stok di Pasar Tradisional 

Jumat, 7 Maret 2025 - 20:12 WIB

Bhayangkari Polairud Polda Jambi Bagikan Takjil kepada Masyarakat Nelayan dan Penambang Ketek di Kota Jambi

Jumat, 7 Maret 2025 - 10:49 WIB

Harga Minyak Kita di PT Intan Permata Bersaudara Sesuai HET, Satgas Pangan Polda Jambi Pastikan Stok Cukup selama Ramadhan 

Berita Terbaru

Uncategorized

Polres Kerinci Sigap Bantu Warga Terdampak Banjir di Kerinci

Kamis, 13 Mar 2025 - 09:11 WIB