Kunjungi Pos Pelayanan Operasi Lilin, Kapolda Jambi Pantau Langsung Arus Lalu Lintas saat Libur Nataru

Avatar

- Penulis

Senin, 25 Desember 2023 - 13:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemayungnews.idBATANGHARI – Meskipun libur, Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono didampingi Pejabat Utama Polda Jambi memantau langsung arus lalu lintas saat libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 dengan menyambangi Pos Pelayanan Simpang BBC Operasi Lilin 2023-2024 Polres Batanghari, Senin (25/12/23).

Kunjungan Jenderal Bintang Dua tersebut ke Pos Pelayanan disambut langsung oleh Kapolres Batanghari AKBP Bambang Purwanto, Wakapolres, dan Pejabat Utama Polres Batanghari serta petugas Pos Pelayanan Simpang BBC.

Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono memantau langsung arus lalu lintas di Kabupaten Batanghari serta melihat personel yang bertugas di Pos pelayanan yang ada di Kabupaten Batanghari serta Kabupaten Muaro Jambi.

Saat diwawancarai, Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono menyampaikan bahwa hari ini kita turun memantau langsung arus lalu lintas di jalur Sumatera yang mana terlihat terpantau lancar dan relatif lenggang.

“Walaupun demikian anggota seluruhnya ada TNI ada Dinas perhubungan, dinas Kesehatan semua siap di posnya masing-masing,” ungkapnya.

Kapolda Jambi menegaskan agar berjalan dengan lancar pada Nataru 2024 ini, Polda Jambi siap untuk mengawal masyarakat yang merayakan natal dan tahun baru.

“kita siap mengantarkan masyarakat dalam bernatal dan bertahun baru ini bisa berjalan dengan baik mudah-mudahan ini terus bisa kita pertahankan, yang jelas kami siap untuk mengamankan kegiatan Natal dan Tahun Baru 2024,” tutupnya. (Virzha & AL)

Baca Juga  Dandim 0415/Jambi Paparkan Upaya Antisipasi Perayaan Nataru serta upaya Menghadapi Pemilu Serentak Tahun 2024

Berita Terkait

Tol Baleno Diresmikan Presiden Jokowi, Kepala BPJN Sebut Akan Beroperasi Tahun Ini Tunggu Kelengkapan Administrasi
Komitmen Kemenkumham Jambi Jadikan Percontohan Bebas Halinar, Lapas Sarolangun Gledah Kamar Blok Narkoba
Polri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden RI dan Wakil Presiden RI
Anugerahi Presiden Jokowi Loka Praja Samrakshana, Kapolri: Bentuk Penghormatan Institusi 
Presiden Jokowi Hadiri Apel Kesiapan Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024
Operasi Zebra Siginjai 2024 Dimulai, Ini Sasarannya
Diduga Air Kemasan Merk Wigo Ditemukan Oleh Warga Tanpa Tanda Expired
Tokoh Masyarakat Desa Sogo Sepakat Dukung MBZ, Bang Jon : Lanjutkan
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 Oktober 2024 - 17:09 WIB

Tol Baleno Diresmikan Presiden Jokowi, Kepala BPJN Sebut Akan Beroperasi Tahun Ini Tunggu Kelengkapan Administrasi

Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:56 WIB

Komitmen Kemenkumham Jambi Jadikan Percontohan Bebas Halinar, Lapas Sarolangun Gledah Kamar Blok Narkoba

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:23 WIB

Polri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden RI dan Wakil Presiden RI

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:19 WIB

Anugerahi Presiden Jokowi Loka Praja Samrakshana, Kapolri: Bentuk Penghormatan Institusi 

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:16 WIB

Presiden Jokowi Hadiri Apel Kesiapan Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 10:48 WIB

Diduga Air Kemasan Merk Wigo Ditemukan Oleh Warga Tanpa Tanda Expired

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 05:39 WIB

Tokoh Masyarakat Desa Sogo Sepakat Dukung MBZ, Bang Jon : Lanjutkan

Jumat, 11 Oktober 2024 - 21:39 WIB

UPAYA DIVERSI BERHASIL, 6 ORANGPK BAPAS KELAS I JAMBI LAKUKAN PENDAMPINGAN DAN PENGAWASAN KLIEN ANAK PELAKU PENGEROYOKAN

Berita Terbaru