Mendadak, Ditpolairud Polda Jambi Lakukan Tes Urine Pastikan Personil Tak Terlibat

Avatar

- Penulis

Selasa, 24 September 2024 - 11:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemayungnews.idJAMBI – Direktorat Kepolisian Perairan Dan Udara Polda Jambi menggelar tes urine secara mendadak, untuk memastikan ada atau tidaknya anggota yang terlibat dalam penyalahgunaan Narkoba. (Selasa/ 24/09/24)

Dengan mendatangkan tim dari Biddokes Polda Jambi, Kegiatan Tes urine digelar di Mako Ditpolairud Polda Jambi setelah pelaksanaan Apel Pagi dan langsung diawasi oleh Kombes Pol Agus Tri Waluyo selaku Dirpolairud Polda Jambi beserta Wadirpolairud Polda Jambi.

“Kegiatan tes urine ini adalah untuk menindaklanjuti perintah Kapolda Jambi melalui surat edaran tentang Pedoman penegakan sanksi Kode Etik Profesi Polri terhadap pelanggaran penyalahgunaan Narkoba di Polda Jambi, dan ini bagian dari upaya kami untuk memastikan bahwa personel Ditpolairud Polda Jambi bebas dari pengaruh narkoba dan Kami ingin menunjukkan bahwa kami serius dalam menegakkan disiplin dan menjaga integritas di tubuh kepolisian,” ujar Kombes Pol Agus Tri Waluyo Dirpolairud Polda Jambi

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagai anggota kepolisian, kami harus memberikan contoh yang baik kepada masyarakat.

 

Oleh karena itu, kami tidak menolerir penggunaan narkoba dalam bentuk apa pun di lingkungan Direktorat Kepolisian Perairan dan Udara Polda Jambi, dan Dari hasil pemeriksaan urine dadakan ini, alhamdulillah Hasil Cek Urine personel hari ini Negatif menggunakan Narkoba” kata dia.

“Kami berkomitmen untuk terus melakukan pengawasan dan tindakan preventif seperti ini secara rutin, Kami ingin memastikan bahwa seluruh personel Ditpolairud Polda Jambi selalu siap menjalankan tugas dengan baik dan menjadi pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat yang sesungguhnya,” pungkasnya.

Tampak dari kegiatan tersebut diawali oleh Dir Pol Airud Polda Jambi Kombes Pol Agus Tri Waluyo melakukan tes urine dan diikuti seluruh personel Direktorat Kepolisian Perairan dan Udara Polda Jambi dari unsur pimpinan hingga bawahan mengikuti kegiatan tes urine tersebut.(V/a)

Baca Juga  Pengangkut Pasir Dan Sawit Diduga Penyebab Amblasnya Jembatan Penghubung Desa Pulau Betung Darat Dan Pulau Betung Laut Putus,Masyarakat Di Himbau Cari Jalan Arternatif Lain

 

 

 

 

Editor : Alamsyah

Berita Terkait

Peringatan HUT TNI ke-79, Ratusan Karangan Bunga Hiasi Makodim 0416/Bute
Dibunuh Secara Sadis, Pelaku Pembunuhan Wanita dalam Lemari Kos-kosan Ditangkap di Musi Banyuasin
Sambangi Rumah Duka Korban Reruntuhan Tembok SMKN1, Wakil Ketua DPRD Terpilih Ivan Wirata Sampaikan Duka Yang Mendalam
BREAKING NEWS: Polisi Ringkus Pelaku Kasus Mayat Wanita Dalam Lemari Kost
Dandim 0415/Jambi Kolonel Inf Yoga Cahya Prasetya Resmi Naik Pangkat
Hari Kesaktian Pancasila Kasat Tahti AKP Azwardi SE Beri Pencerahan dan Arahan Ajak Para Tahanan Heningkan Cipta
Kapolda Jambi Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Kapolres Tanjabtim dan Kapolres Muaro Jambi
Komitmen Berantas Narkoba, Ini Pesan Kapolda Jambi: Jangan Sampai Terperangkap Dengan Apa Yang Sudah Saya Buat
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 10:01 WIB

Peringatan HUT TNI ke-79, Ratusan Karangan Bunga Hiasi Makodim 0416/Bute

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:06 WIB

Dibunuh Secara Sadis, Pelaku Pembunuhan Wanita dalam Lemari Kos-kosan Ditangkap di Musi Banyuasin

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:03 WIB

Sambangi Rumah Duka Korban Reruntuhan Tembok SMKN1, Wakil Ketua DPRD Terpilih Ivan Wirata Sampaikan Duka Yang Mendalam

Kamis, 3 Oktober 2024 - 10:06 WIB

BREAKING NEWS: Polisi Ringkus Pelaku Kasus Mayat Wanita Dalam Lemari Kost

Selasa, 1 Oktober 2024 - 22:21 WIB

Hari Kesaktian Pancasila Kasat Tahti AKP Azwardi SE Beri Pencerahan dan Arahan Ajak Para Tahanan Heningkan Cipta

Selasa, 1 Oktober 2024 - 22:17 WIB

Kapolda Jambi Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Kapolres Tanjabtim dan Kapolres Muaro Jambi

Senin, 30 September 2024 - 11:17 WIB

Komitmen Berantas Narkoba, Ini Pesan Kapolda Jambi: Jangan Sampai Terperangkap Dengan Apa Yang Sudah Saya Buat

Sabtu, 28 September 2024 - 20:41 WIB

1.400-an Peserta Ikuti Night Fun Run For Safety BPTD PKJ Provinsi Jambi 2024

Berita Terbaru