Penerimaan CPNS di Lingkungan Kementrian Hukum dan HAM, Kakanwil Jambi : Jangan Percaya Iming-iming Calo

Avatar

- Penulis

Selasa, 26 November 2024 - 11:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

JAMBI – Kantor Kementrian Hukum dan HAM Jambi menggelar Coffe Morning bersama insan Pers dan Ombusman Jambi dalam rangka penerimaan CPNS di Lingkungan Kementrian Hukum dan HAM yang bersih dan bebas dari KKN bertempat di Aula Kemenkum HAM Jambi, Selasa (26/11/24).

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan tersebut Kakanwil Kemenkum HAM Jambi Drs Elly Yuzar menyampaikan ucapan terima kasih atas kehadiran dari teman-teman Wartawan, LSM serta perwakilan Ombusman RI karena telah hadir.

 

“ Hari ini kita hadir dan berkumpul selain bersilaturahmi juga meminta bantuan kepada rekan-rekan pers untuk mengawasi dalam penerimaan CPNS tahun 2024,” ujarnya.

 

Kita ketahui Kementrian Hukum dan HAM tengah berjalan dalam seleksi CPNS yang mana Kemenkum HAM Jambi menjadi tempat fasilitas untuk penerimaan dengan panitia daerah Ibu Kortini (Kadivmin Kemenkum HAM Jambi) sebagai Ketua Panitia Seleksi.

 

“ Kami memastikan tidak ada tempat untuk calo, lobi-lobi, serta titipan ke siapapun untuk bisa menjanjikan kelulusan dalam CPNS,” tegas Kakanwil Elly Yuzar.

 

Tidak hanya itu, Kakanwil juga menambahkan untuk Kemenkum HAM Jambi selain menyiapkan fasilitas tempat dan ruangan untuk Tes CPNS, kita juga meminta bantuan ke Brimob Polda Jambi untuk tes kesamaptaan.

 

“ Sedangkan untuk tes CAT sendiri menggunakan alat dari Kementrian Hukum dan HAM RI sehingga tidak ada contoh atau contekan isi jawaban,” sambungnya.

 

Elly Yuzar juga menekankan jangan pernah percaya dengan seseorang yang menjanjikan bisa lulus CPNS Kemenkum HAM apabila menyetor sejumlah uang atau menitip ke panitia pelaksanaan seleksi.

 

“ Kita memastikan proses penerimaan seleksi CPNS Kemenkum HAM ini berjalan transparan, bersih dari KKN,” pungkasnya. (IR)

Baca Juga  Dandim 0415/Jambi Dampingi Danrem 042/Gapu Tinjau Opla Sawah Di Desa Ture Dan Senaning

Berita Terkait

SMKN 2 Kota Jambi Gelar Farewell Party dan Deklarasi Anti Judi Online serta Narkoba Bersama Dit Binmas Polda Jambi
Penangkapan Penambang Minyak Ilegal oleh Ditreskrimsus Polda Jambi, Bukti Nyata Komitmen Kapolda Jambi dalam 100 Hari Kerja 
Kodim 0417/Kerinci Gelar Penanaman Padi Serentak di Dua Lokasi
Tekan Kenakalan Remaja dan Penyalahgunaan Narkoba, Ditbinmas Polda Jambi Gelar Penyuluhan di SMP Islam Al-Falah
Maraknya Penipuan SIM Online, Dirlantas Polda Jambi Himbau Masyarakat Jangan Mudah Percaya 
Dukung Kemudahan Masyarakat, Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Akan Perluas Jangkauan SIM Online Nasional Presisi.
Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah 
Viral Video Petugas Parkir Jamtos Kempeskan Ban, Centrepark Beri Klarifikasi dan Janji Evaluasi Layanan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 18:59 WIB

SMKN 2 Kota Jambi Gelar Farewell Party dan Deklarasi Anti Judi Online serta Narkoba Bersama Dit Binmas Polda Jambi

Selasa, 22 April 2025 - 15:08 WIB

Penangkapan Penambang Minyak Ilegal oleh Ditreskrimsus Polda Jambi, Bukti Nyata Komitmen Kapolda Jambi dalam 100 Hari Kerja 

Selasa, 22 April 2025 - 14:47 WIB

Kodim 0417/Kerinci Gelar Penanaman Padi Serentak di Dua Lokasi

Senin, 21 April 2025 - 14:00 WIB

Maraknya Penipuan SIM Online, Dirlantas Polda Jambi Himbau Masyarakat Jangan Mudah Percaya 

Selasa, 15 April 2025 - 22:41 WIB

Dukung Kemudahan Masyarakat, Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Akan Perluas Jangkauan SIM Online Nasional Presisi.

Selasa, 15 April 2025 - 12:51 WIB

Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah 

Senin, 14 April 2025 - 21:28 WIB

Viral Video Petugas Parkir Jamtos Kempeskan Ban, Centrepark Beri Klarifikasi dan Janji Evaluasi Layanan

Senin, 14 April 2025 - 20:49 WIB

Dandim Pungky (DP) Rilis “BUTE PASTI”, Hadirkan Semangat dan Energi Baru Di Kodim 0416/Bungo Tebo

Berita Terbaru

Uncategorized

Kodim 0417/Kerinci Gelar Penanaman Padi Serentak di Dua Lokasi

Selasa, 22 Apr 2025 - 14:47 WIB

Batanghari

Dinas PUPR Batanghari Abaikan Jeritan Masyarakat Pulau Betung

Selasa, 22 Apr 2025 - 11:44 WIB