Perkuat Sinergi, Babinsa Ulu Gedong Komsos dengan Aparatur Kelurahan

Avatar

- Penulis

Jumat, 12 Juli 2024 - 17:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI – Babinsa Kelurahan Ulu Gedong, Peltu Hadi W, dari Koramil 415-08/Danau Teluk Kodim 0415/Jambi, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama aparatur Kelurahan Ulu Gedong, Jum’at (12/07/2024).

 

Tujuan utama pelaksanaan Komsos ini adalah untuk mempererat silaturahmi dan membangun hubungan yang harmonis antara TNI dan Aparatur Sipil Negara, serta untuk memperkuat kemanunggalan TNI dengan masyarakat. Selain itu, kegiatan ini juga bertujuan untuk menciptakan kebersamaan dalam menjaga ketahanan wilayah dan bertukar informasi tentang berbagai kendala di lapangan, termasuk gangguan keamanan, pendistribusian bantuan untuk warga kurang mampu, serta isu-isu kesehatan seperti anak stunting.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Peltu Hadi W, sebagai Babinsa di Kelurahan Ulu Gedong, menekankan pentingnya kedekatan TNI dengan masyarakat. “Keberadaan TNI harus bisa diterima dan memberikan dampak positif bagi masyarakat. Dengan begitu, kita dapat membangun kerja sama yang kuat untuk menjaga wilayah binaan,” katanya.

 

Sementara itu, salah satu staf Kelurahan Ulu Gedong, Bapak Sabki, menyatakan apresiasinya terhadap kehadiran Babinsa. “Kami sangat senang dengan kehadiran Babinsa yang selalu ada di tengah masyarakat dan mendampingi setiap kegiatan di kantor kelurahan. Kami akan selalu mendukung usaha-usaha Babinsa dalam memajukan wilayah kami dan menjaga keamanan serta ketertiban masyarakat,” tuturnya.

Baca Juga  Ini Sosok Calon Wakil Gubernur Jambi Tahun 2024-2029 Letjen TNI Sudirman, S.H., M.H., M.M

Editor : Alamsyah

Berita Terkait

Hidayat, Kakanwil Ditjenpas Jambi Jalin Sinergitas dengan Kepala BNNP Jambi
Jelang Hari Pers Nasional 2025, Ketua PWI Kota Jambi Serahkan Piagam dan Apresiasi ke Dirlantas Polda Jambi
INOVATIF, MENGISI WAKTU LUANG, ANGGOTA POLAIRUD JAMBI PRODUKSI PAVING BLOCK
Transformasi Pulau Penjara, Nusakambangan Menjadi percontohan pusat latihan bagi warga binaan
Kapolresta Jambi Pimpin Langsung Patroli Cipta Kondisi Antisipasi Tawuran dan Berandalan Bermotor
Terus Lakukan Pencegahan Peredaran Narkoba, Lapas Jambi lakukan Razia Kamar Hunian bersama BNNK
Komitmen Berantas Narkoba, Lapas Jambi Bersinergi bersama Ditresnarkoba Polda Jambi Ungkap Peredaran Narkoba
Kakanwil Ditjen Pas Jambi Kukuhkan Pengurus Koperasi Inkopasindo dan Saksikan Penandatanganan Kerjasama dengan BRI di Seluruh Wilayah UPT
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:17 WIB

Hidayat, Kakanwil Ditjenpas Jambi Jalin Sinergitas dengan Kepala BNNP Jambi

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:14 WIB

Jelang Hari Pers Nasional 2025, Ketua PWI Kota Jambi Serahkan Piagam dan Apresiasi ke Dirlantas Polda Jambi

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:08 WIB

INOVATIF, MENGISI WAKTU LUANG, ANGGOTA POLAIRUD JAMBI PRODUKSI PAVING BLOCK

Kamis, 6 Februari 2025 - 08:29 WIB

Transformasi Pulau Penjara, Nusakambangan Menjadi percontohan pusat latihan bagi warga binaan

Minggu, 26 Januari 2025 - 11:14 WIB

Kapolresta Jambi Pimpin Langsung Patroli Cipta Kondisi Antisipasi Tawuran dan Berandalan Bermotor

Jumat, 24 Januari 2025 - 18:50 WIB

Komitmen Berantas Narkoba, Lapas Jambi Bersinergi bersama Ditresnarkoba Polda Jambi Ungkap Peredaran Narkoba

Jumat, 24 Januari 2025 - 18:16 WIB

Kakanwil Ditjen Pas Jambi Kukuhkan Pengurus Koperasi Inkopasindo dan Saksikan Penandatanganan Kerjasama dengan BRI di Seluruh Wilayah UPT

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:11 WIB

Ketua DPC LPKNI Kecamatan Pemayung Diduga Di Kejar Oknum Karyawan SPBU Mendalo Dengan Dalih Belum Membayar Minyak

Berita Terbaru