Hari ini Mukti Sa’id,SE.ME Kepala BPSDM Provinsi jambi Dilantik Jadi Pj Bupati Merangin

Avatar

- Penulis

Jumat, 22 September 2023 - 01:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI – Mendagri menunjuk Mukti Sa’id, SE, ME menjadi Penjabat (Pj) Bupati Merangin menggantikan Bupati H. Mashuri, S.Pd, MM dan Wakil Bupati Nilwan Yahya yang berakhir jabatannya pada 22 September 2023.

Perihal penunjukan sebagai Pj Bupati Merangin diakui oleh Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Jambi itu.

“Syukur Allhamdullilah, amanah ini diberikan kepada saya untuk menjadi Pj Bupati Merangin,” ujar Mukti dilangsir Jambiekspres, Kamis (21/9/23).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gubernur Jambi Al Haris turut memastikan pelantikan Pj Bupati Merangin akan dilantik besok pagi Jumat (22/9/2023) pagi.

“Pelantikannya besok pagi,” ujar Haris kepada Jambi Update, Kamis siang.

Beredarnya nama Mukti Sa’id ini menjawab tka-teki siapa Penjabat (Pj) Bupati Kabupatem Merangin yang sempat menjadi perbincangan masyarakat Merangin apakan pejabat Pemprov Jambi atau dari Pejabat Kemendagri.

Mukti Sa’id adalah pejabat di Pemerintah Provinsi Jambi. Ia menjabat sebagai Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Jambi.

Sebelumnya ia juga telah melintang buana di dunia pemerintahan, Mukti pernah pula menjabat sebagai Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Jambi.*

Penulis : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Ayo, kunjungi pemayungnews.id dan baca artikel-artikel berita dan informasi lainnya untuk menunjang pengetahuan dan wawansan anda!

Baca Juga  Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi SIK MH Memimpin memperingati Hari Pahlawan ke- 78 Tahun 2023

Berita Terkait

Tol Baleno Diresmikan Presiden Jokowi, Kepala BPJN Sebut Akan Beroperasi Tahun Ini Tunggu Kelengkapan Administrasi
Komitmen Kemenkumham Jambi Jadikan Percontohan Bebas Halinar, Lapas Sarolangun Gledah Kamar Blok Narkoba
Operasi Zebra Siginjai 2024 Dimulai, Ini Sasarannya
Diduga Air Kemasan Merk Wigo Ditemukan Oleh Warga Tanpa Tanda Expired
Tokoh Masyarakat Desa Sogo Sepakat Dukung MBZ, Bang Jon : Lanjutkan
UPAYA DIVERSI BERHASIL, 6 ORANGPK BAPAS KELAS I JAMBI LAKUKAN PENDAMPINGAN DAN PENGAWASAN KLIEN ANAK PELAKU PENGEROYOKAN
Jumat Berkah, Ratusan Nasi Bungkus dibagikan DPC Grib Kota Jambi
Turut Merugikan Masyarakat, Arian Arifin Ketua DPD PUSPA-RI Kabupaten Batanghari Berencana Akan Gugat PLN Jambi
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 Oktober 2024 - 17:09 WIB

Tol Baleno Diresmikan Presiden Jokowi, Kepala BPJN Sebut Akan Beroperasi Tahun Ini Tunggu Kelengkapan Administrasi

Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:56 WIB

Komitmen Kemenkumham Jambi Jadikan Percontohan Bebas Halinar, Lapas Sarolangun Gledah Kamar Blok Narkoba

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:23 WIB

Polri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden RI dan Wakil Presiden RI

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:19 WIB

Anugerahi Presiden Jokowi Loka Praja Samrakshana, Kapolri: Bentuk Penghormatan Institusi 

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:16 WIB

Presiden Jokowi Hadiri Apel Kesiapan Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 10:48 WIB

Diduga Air Kemasan Merk Wigo Ditemukan Oleh Warga Tanpa Tanda Expired

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 05:39 WIB

Tokoh Masyarakat Desa Sogo Sepakat Dukung MBZ, Bang Jon : Lanjutkan

Jumat, 11 Oktober 2024 - 21:39 WIB

UPAYA DIVERSI BERHASIL, 6 ORANGPK BAPAS KELAS I JAMBI LAKUKAN PENDAMPINGAN DAN PENGAWASAN KLIEN ANAK PELAKU PENGEROYOKAN

Berita Terbaru