Kunjungi Anak Yatim Dan Dhuafa, Anggota Polairud Polda Jambi Gelar Acara Buka Puasa Bersama

Avatar

- Penulis

Kamis, 28 Maret 2024 - 22:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemayungnews.idJAMBI– Anggota Kepolisian Perairan dan Udara Polda Jambi kunjungi anak yatim dan Dhuafa sekaligus menggelar acara buka puasa bersama. (28/03/24)

Bertempat di Sekolah Dayung Habibah Rt. 25 Kelurahan Kampung Legok Kecamatan Danau Sipin Kota Jambi, sebanyak 40 anak yatim dan Dhuafa melaksanakan buka puasa bersama anggota Ditpolairud Polda Jambi.

Adapun kegiatannya meliputi Buka Puasa Bersama, dan Sholat magrib berjamaah, Ibu lenny selalu warga setempat menyampaikan rasa Terima kasih kepada anggota Polairud yang sudah menyempatkan diri untuk datang dan mengajak para anak yatim dan Dhuafa berbuka puasa bersama.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kombes Pol. Agus Tri Waluyo selaku Direktur Polairud Polda Jambi mengatakan “Anak yatim mendapat perlakuan spesial di dalam agama Islam. Ya, ini karena merawat dan menyantuni anak yatim merupakan anjuran dari Rasulullah SAW” Ujarnya

Dirinya menambahkan “Selain itu, membantu anak yatim juga memiliki keutamaan yang luar biasa, salah satunya adalah mendapatkan pahala yang berlimpah, Bulan Ramadhan menjadi salah satu waktu yang tepat untuk menyantuni anak yatim, salah satu caranya dengan mengadakan buka puasa bersama anak yatim” Pungkas Kombes Pol Agus. (Pid_Airudjbi)

 

 

 

 

 

Baca Juga  Gerak Cepat Kodim 0415/Jambi Bantu Warga Korban Banjir

Editor : Alamsyah

Berita Terkait

Tol Baleno Diresmikan Presiden Jokowi, Kepala BPJN Sebut Akan Beroperasi Tahun Ini Tunggu Kelengkapan Administrasi
Komitmen Kemenkumham Jambi Jadikan Percontohan Bebas Halinar, Lapas Sarolangun Gledah Kamar Blok Narkoba
Polri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden RI dan Wakil Presiden RI
Anugerahi Presiden Jokowi Loka Praja Samrakshana, Kapolri: Bentuk Penghormatan Institusi 
Presiden Jokowi Hadiri Apel Kesiapan Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024
Operasi Zebra Siginjai 2024 Dimulai, Ini Sasarannya
Diduga Air Kemasan Merk Wigo Ditemukan Oleh Warga Tanpa Tanda Expired
Tokoh Masyarakat Desa Sogo Sepakat Dukung MBZ, Bang Jon : Lanjutkan
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 Oktober 2024 - 17:09 WIB

Tol Baleno Diresmikan Presiden Jokowi, Kepala BPJN Sebut Akan Beroperasi Tahun Ini Tunggu Kelengkapan Administrasi

Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:56 WIB

Komitmen Kemenkumham Jambi Jadikan Percontohan Bebas Halinar, Lapas Sarolangun Gledah Kamar Blok Narkoba

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:23 WIB

Polri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden RI dan Wakil Presiden RI

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:19 WIB

Anugerahi Presiden Jokowi Loka Praja Samrakshana, Kapolri: Bentuk Penghormatan Institusi 

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:16 WIB

Presiden Jokowi Hadiri Apel Kesiapan Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 10:48 WIB

Diduga Air Kemasan Merk Wigo Ditemukan Oleh Warga Tanpa Tanda Expired

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 05:39 WIB

Tokoh Masyarakat Desa Sogo Sepakat Dukung MBZ, Bang Jon : Lanjutkan

Jumat, 11 Oktober 2024 - 21:39 WIB

UPAYA DIVERSI BERHASIL, 6 ORANGPK BAPAS KELAS I JAMBI LAKUKAN PENDAMPINGAN DAN PENGAWASAN KLIEN ANAK PELAKU PENGEROYOKAN

Berita Terbaru