Update Pengerjaan Jembatan Tamiai, Dirlantas Polda Jambi Sebut Pengerjaan Butuh Waktu 6 Hari

Avatar

- Penulis

Rabu, 3 Januari 2024 - 09:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemayungnews.idJAMBI – Direktorat Lalu Lintas Polda Jambi berkoordinasi dengan BPJN IV Jambi memastikan, bahwa pengerjaan perbaikan Jembatan Timai, Kabupaten Kerinci yang ambruk beberapa waktu lalu memakan waktu sekitar lima sampai enam hari.

Informasi ini disampaikan langsung Dirlantas Polda Jambi, Kombes Pol Dhafi pada Selasa 2 Januari 2024.

“Benar, hasil koordinasi dengan BPJN Jambi pengerjaannya sekitar lima sampai enam hari, setelah itu baru bisa dilewati lagi,” katanya.

Dijelaskan Kombes Pol Dhafi, bahwa pihaknya terus melakukan himbauan-himbauan kepada pengendara yang akan melakukan perjalanan ke Kabupaten Kerinci.

“Himbauan tidak hanya dilakukan di medsos, tetapi juga dilakukan oleh petugas kita di Merangin, Bungo, Sarolangun dan Batanghari agar informasinya sampai kepada masyarakat mengenai jalur yang belum bisa dilewati,” tambahnya.

Dijelaskan Kombes Pol Dhafi Untuk warga yang akan pergi ke Sumatra Barat bisa melalui jalan Kabupaten Bungo via Dharmasraya – Padang.

“Utamanya nanti akan ada informasi di Simpang Tembesi agar masyarakat yang akan menuju ke Kerinci dialihkan lewat Kabupaten Tebo, ”ungkapnya.

“Nanti agar masyarakat juga punya informasi dan pilihan mengenai kondisi jalan yang ada sekarang,” tutupnya.

Baca Juga  Ini Penekanan Wakapolda Jambi saat Cek Kesiapan Kelengkapan Personel Dalam Pengamanan Pemilu di Polresta Jambi

Berita Terkait

Pengoperasian Jalan Tol Betung – Tempino – Jambi Seksi 3 (Segmen Bayung Lencir – Tempino) Tanpa Tarif Mulai 17 Oktober 2024, Catat Begini Ketentuannya
Tol Baleno Diresmikan Presiden Jokowi, Kepala BPJN Sebut Akan Beroperasi Tahun Ini Tunggu Kelengkapan Administrasi
Komitmen Kemenkumham Jambi Jadikan Percontohan Bebas Halinar, Lapas Sarolangun Gledah Kamar Blok Narkoba
Polri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden RI dan Wakil Presiden RI
Anugerahi Presiden Jokowi Loka Praja Samrakshana, Kapolri: Bentuk Penghormatan Institusi 
Presiden Jokowi Hadiri Apel Kesiapan Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024
Operasi Zebra Siginjai 2024 Dimulai, Ini Sasarannya
Diduga Air Kemasan Merk Wigo Ditemukan Oleh Warga Tanpa Tanda Expired
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 Oktober 2024 - 21:29 WIB

Pengoperasian Jalan Tol Betung – Tempino – Jambi Seksi 3 (Segmen Bayung Lencir – Tempino) Tanpa Tarif Mulai 17 Oktober 2024, Catat Begini Ketentuannya

Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:56 WIB

Komitmen Kemenkumham Jambi Jadikan Percontohan Bebas Halinar, Lapas Sarolangun Gledah Kamar Blok Narkoba

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:23 WIB

Polri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden RI dan Wakil Presiden RI

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:19 WIB

Anugerahi Presiden Jokowi Loka Praja Samrakshana, Kapolri: Bentuk Penghormatan Institusi 

Senin, 14 Oktober 2024 - 08:05 WIB

Operasi Zebra Siginjai 2024 Dimulai, Ini Sasarannya

Jumat, 11 Oktober 2024 - 20:20 WIB

Turut Merugikan Masyarakat, Arian Arifin Ketua DPD PUSPA-RI Kabupaten Batanghari Berencana Akan Gugat PLN Jambi

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Masyarakat Pemayung Kesal Dengan Kinerja PLN ,Dalam Sehari Mati 4 kali,”Kayak Minum Obat Aja

Kamis, 10 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Selain Tangkap Helen Bos Narkoba di Jambi, Polisi Juga Tangkap 4 Kaki Tangannya

Berita Terbaru