Tingkatkan ke Taqwaan WBP Lapas Jambi Laksanakan Ibadah Shalat Jum’at

Avatar

- Penulis

Jumat, 2 Februari 2024 - 18:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemayungnews.idJAMBI Lapas Kelas IIA Jambi melaksanakan pengawasan terhadap pembinaan kepribadian pada Lapas Jambi yaitu Sholat Jumat berjamaah bagi Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Jambi.

Kegiatan dilaksanakan pada hari Jumat, Tanggal 2 Februari 2024 pada Pukul 12.15 WIB-13.00 WIB bertempat di Masjid At-Taubah Lapas Kelas IIA Jambi.

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ceramah ibadah sholat Jumat di bawakan dari pihak Kemenag Kota Jambi. Pada kegiatan ini, seluruh Warga Binaan Pemasyarakatan yang beragama Islam wajib mengikuti kegiatan ibadah sholat jumat. Kegiatan ini, dilaksanakan pada hari jumat setiap minggunya dalam bulan berjalan. Kegiatan ini dilaksanakan oleh seluruh WBP beragama islam dan pegawai Lapas Kelas IIA Jambi. Karupam dan Wakarupam melakukan pengamanan dan pemantauan dalam pelaksanaan shalat jumat. Kegiatan ini berjalan aman dan terkendali.

Disamping itu sebelum shalat Jum’at, Kegiatan Khatam Al-qur’an Warga Binaan Lapas Jambi berjalan dengan lancar

Diharapkan kegiatan ini dapat menumbuhkan dan meningkatkan taqwa kepada Tuhan dan kesadaran bagi warga binaan pemasyarakatan agar kembali ke jalan yang benar

Baca Juga  Pelindo Regional 2 Jambi Sukses Layani 6.987 unit Kapal Selama 2023

Editor : Alamsyah

Berita Terkait

Pengoperasian Jalan Tol Betung – Tempino – Jambi Seksi 3 (Segmen Bayung Lencir – Tempino) Tanpa Tarif Mulai 17 Oktober 2024, Catat Begini Ketentuannya
Tol Baleno Diresmikan Presiden Jokowi, Kepala BPJN Sebut Akan Beroperasi Tahun Ini Tunggu Kelengkapan Administrasi
Komitmen Kemenkumham Jambi Jadikan Percontohan Bebas Halinar, Lapas Sarolangun Gledah Kamar Blok Narkoba
Operasi Zebra Siginjai 2024 Dimulai, Ini Sasarannya
Diduga Air Kemasan Merk Wigo Ditemukan Oleh Warga Tanpa Tanda Expired
Tokoh Masyarakat Desa Sogo Sepakat Dukung MBZ, Bang Jon : Lanjutkan
UPAYA DIVERSI BERHASIL, 6 ORANGPK BAPAS KELAS I JAMBI LAKUKAN PENDAMPINGAN DAN PENGAWASAN KLIEN ANAK PELAKU PENGEROYOKAN
Jumat Berkah, Ratusan Nasi Bungkus dibagikan DPC Grib Kota Jambi
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 Oktober 2024 - 21:29 WIB

Pengoperasian Jalan Tol Betung – Tempino – Jambi Seksi 3 (Segmen Bayung Lencir – Tempino) Tanpa Tarif Mulai 17 Oktober 2024, Catat Begini Ketentuannya

Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:56 WIB

Komitmen Kemenkumham Jambi Jadikan Percontohan Bebas Halinar, Lapas Sarolangun Gledah Kamar Blok Narkoba

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:23 WIB

Polri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden RI dan Wakil Presiden RI

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:19 WIB

Anugerahi Presiden Jokowi Loka Praja Samrakshana, Kapolri: Bentuk Penghormatan Institusi 

Senin, 14 Oktober 2024 - 08:05 WIB

Operasi Zebra Siginjai 2024 Dimulai, Ini Sasarannya

Jumat, 11 Oktober 2024 - 20:20 WIB

Turut Merugikan Masyarakat, Arian Arifin Ketua DPD PUSPA-RI Kabupaten Batanghari Berencana Akan Gugat PLN Jambi

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Masyarakat Pemayung Kesal Dengan Kinerja PLN ,Dalam Sehari Mati 4 kali,”Kayak Minum Obat Aja

Kamis, 10 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Selain Tangkap Helen Bos Narkoba di Jambi, Polisi Juga Tangkap 4 Kaki Tangannya

Berita Terbaru